
Penyinaran terhadap salah satu mata pada orang normal akan menyebabkan
kedia pupil berkonstriksi. Reaksi pupil pada mata yang disinari secara langsung
disebut respon direk/langsung sedangkan reaksi pupil pada mata sebelahnya
disebut respon konsnsual. Hal tersebut diatas terjadi karena adanya
hemidekusatio pada jaras pupilomotor di chiasma dan batang otak
Penyinaran dengan sinar yang redup pada salah satu mata pada orang normal
akan menyebabkan...